Kumpulan Tugas Membuat Poster

Mengutip dari Wikipedia, poster adalah karya seni atau desain grafis yang memuat komposisi gambar dan huruf di atas kertas berukuran besar atau kecil. Pengaplikasiannya dengan ditempel di dinding atau permukaan datar lainnya dengan sifat mencari perhatian mata sekuat mungkin.


Di postingan ini akan aku khususkan untuk menyimpan tugas membuat poster dari berbagai mata pelajaran. Jadi postingan ini tidak akan tetap, namun akan terus diupdate menyesuaikan tugas membuat poster yang aku dapat dari sekolah. Setiap dapet tugas membuat poster, posternya akan aku simpan di sini. Tentu saja hanya poster digital yang diposting, dan postingan ini bakal dilabeli mapel seni rupa.

Lihat materinya ada di sini.

Contoh dari Asimilasi dan Akulturasi

Lihat materinya di sini

Dampak perang Rusia-Ukraina terhadap perdagangan internasional

Robert Baden-Powell dan quote terkenalnya

Sedikit penjelasan tentang Vulkanisme

10 Macam jenis ekonomi

Apa itu COVID-19 dan cara mencegahnya

Kumpulan Tugas Membuat Poster
  1. Alat untuk ngebuat posternya simpel aja pake aplikasi pixellab

    BalasHapus